1 babak [ba·bak]
Kata Nomina (kata benda)Apa yang dimaksud dengan babak?
- 1) bagian besar dalam suatu drama atau lakon (terdiri atas beberapa adegan)
contoh: 'pertunjukan drama tiga babak' - 2) bagian dari suatu keseluruhan proses, kejadian, atau peristiwa
contoh: 'babak permulaan perundingan kedua negara yang bersengketa itu akan diadakan di negara ketiga' - 3) bagian permainan yang waktunya tertentu; ronde (Olah Raga)
contoh: 'pada babak pertama, kedua kesebelasan masih bermain sama kuat'
2 babak [ba·bak]
Kata Adjektiva (kata sifat), JawaApa yang dimaksud dengan babak?
Arti: lecet (tentang kulit);
3 babak, membabak [mem·ba·bak]
Kata Verbia (kata kerja)Apa yang dimaksud dengan babak?
Arti: menahan darah mengalir keluar
4 babak, babakan [ba·bak·an]
Kata Nomina (kata benda)Apa yang dimaksud dengan babak?
Arti: kulit kayu yang dikubak dari batangnya
Kata babak termasuk kata apa?
Kata babak adalah Kata Nomina (kata benda).
Kata-kata dari kata dasar babak
angka babak: (Olah Raga)
angka (biji) terakhir dalam satu babak (set);
babak belur:
lecet dan bengkak serta tampak biru lebam (karena kena pukulan, tinju, dsb);
babak bundas:
babak belur
Tip: doubleclick kata di atas untuk mencari cepat
Database utama KBBI merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (Pusat Bahasa)