Arti kata menurut KBBI: bubur

bubur [bu·bur]

Kata Nomina (kata benda)
  1. Apa yang dimaksud dengan bubur?

  2. 1) makanan lembek dan berair yang dibuat dari beras, kacang-kacangan, dan sebagainya yang direbus
    contoh: 'setiap pagi ia makan bubur kacang hijau'
  3. 2) barang yang rupanya sebagai bubur
    contoh: 'bubur kertas'

Apa contoh kalimat menggunakan kata bubur?

Contoh kata bubur adalah: setiap pagi ia makan bubur kacang hijau.

Kata bubur termasuk kata apa?

Kata bubur adalah Kata Nomina (kata benda).

Kata-kata dari kata dasar bubur

  • betik bubur:

    pepaya yang kulitnya tipis dan lembek, isinya kuning

  • bubur ayam:

    bubur dari beras dicampur daging ayam dan kecap;

  • bubur Bordeaux:

    campuran 1 kg terusi dan 1 kg kapur dalam 115 liter air yang digunakan sebagai obat semprot pemberantas penyakit tanaman karena serangan jamur;

  • bubur Burgundi:

    obat semprot seperti bubur Bordeaux, tetapi dibuat dengan mencampur 1 kg terusi dengan 1 kg natrium karbonat dalam 115 liter air;

  • bubur harisah:

    lihat harisah

  • bubur kacang hijau:

    bubur yang terbuat dari kacang hijau, direbus dengan garam, gula merah dan daun pandan sebagai pengharum, dimakan dengan ditambah santan rebus;

  • bubur ketan hitam:

    bubur yang terbuat dari beras ketan hitam, direbus dengan garam dan gula, dimakan dengan ditambah santan rebus;

  • bubur merah putih:

    bubur yang dibuat dari beras dengan santan dan garam, yang sebagian ditambah gula merah, untuk maksud-maksud tertentu (saat pemberian nama anak yang baru lahir dsb);

  • bubur sura:

    bubur dari beras dengan santan dan garam beserta lauk-pauknya, dibuat untuk menyambut datangnya tahun baru Kamariah (1 Muharam atau Asyura);

  • bubur sumsum:

    bubur dari tepung beras dimakan dengan cairan gula merah yang diberi santan;

  • sendok bubur:

    sendok bebek;

Kata-kata di KBBI yang dekat dari bubur

Tip: doubleclick kata di atas untuk mencari cepat

[bubur] Arti bubur di KBBI adalah: makanan lembek dan berair yang dibuat dari beras, kacang-kacangan, dan sebagainya yg.... Contoh: setiap pagi ia makan bubur kacang.... Lihat arti dan definisi di jagokata.

Database utama KBBI merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (Pusat Bahasa)