1 guling [gu·ling]
Kata Nomina (kata benda)Apa yang dimaksud dengan guling?
Arti: bantal yang bentuknya bulat panjang
2 guling, berguling [ber·gu·ling]
Kata Verbia (kata kerja)Apa yang dimaksud dengan guling?
Arti: bergulung (berputar) berbolak-balik
contoh: 'rumah ini roboh tertimpa batu besar yang berguling dari lereng gunung'
3 guling [gu·ling]
Kata Nomina (kata benda)Apa yang dimaksud dengan guling?
Arti: masakan (berupa kambing dan sebagainya) yang dipanggang sepenuhnya;
4 guling [gu·ling]
Kata Nomina (kata benda), FisikaApa yang dimaksud dengan guling?
Arti: gerak benda pada suatu permukaan secara translasi dan rotasi sekaligus
Kata guling termasuk kata apa?
Kata guling adalah Kata Nomina (kata benda), Fisika.
Kata-kata dari kata dasar guling
babi guling:
masakan babi yang dipanggang secara utuh (tidak dipotong-potong lebih dahulu) setelah dikeluarkan isi perutnya dan diganti (diisi) dengan bumbu;
bantal guling:
bantal panjang, bulat torak bentuknya;
gajah guling:
gajah kecil, gadingnya kecil, berwarna kemerah-merahan;
pelumat guling:
alat untuk menghasilkan padatan halus yang terdiri atas silinder horizontal yang hampir setengahnya diisi media penggerus, biji, dan/atau air, yang berputar menurut sumbu horizontal;
tukar guling:
tukar lalu;
Tip: doubleclick kata di atas untuk mencari cepat
Database utama KBBI merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (Pusat Bahasa)