Arti kata nama menurut KBBI:

nama [na·ma]

Kata Nomina (kata benda)
  1. Apa yang dimaksud dengan nama?

  2. 1) kata untuk menyebut atau memanggil orang (tempat, barang, binatang, dan sebagainya)
    contoh: 'nama anjing itu Miki'
  3. 2) gelar; sebutan
    contoh: 'dikaruniai nama Adipati namanya saja pegawai tinggi, tetapi kekuasaannya tidak ada'
  4. 3) kemasyhuran; kebaikan (keunggulan); kehormatan
    contoh: 'ia beroleh (mendapat) nama'

Apa contoh kalimat menggunakan kata nama?

Contoh kata nama adalah: nama anjing itu Miki.

Kata nama termasuk kata apa?

Kata nama adalah Kata Nomina (kata benda).

Kata-kata dari kata dasar nama

  • balik nama:

    mengganti nama pada akta atau surat yang menyatakan hak milik (biasanya di hadapan notaris);

  • bertegak nama:

    mengadakan selamatan untuk memberi nama;

  • jatuh nama:

    mendapat nama buruk (hilang kepercayaan orang dsb);

  • jual nama:

    menggunakan nama orang lain untuk menipu dan sebagainya;

  • kartu nama:

    kartu (kecil) yang bertuliskan nama dan alamat rumah (kantor dan sebagainya) seseorang

  • kata nama:

    nomina;

  • katalog nama:

    katalog yang disusun berabjad menurut nama orang, nama tempat, atau keduanya, baik yang digunakan sebagai pengarang maupun sebagai subjek;

  • membuang nama:

    menodai nama baik; menjelekkan nama;

  • mencari nama:

    berusaha mendapatkan nama baik; berusaha supaya kenamaan (masyhur);

  • pangkal nama:

    nama diri sendiri (bukan nama keluarga, kaum, atau nama marga);

  • papan nama:

    papan yang dipasang di depan rumah atau kantor yang bertuliskan nama (orang, organisasi, lembaga, perusahaan, dsb);

  • pulang nama:

    yang pulang hanya namanya (meninggal di perantauan, di perjalanan, atau di medan perang);

  • tata nama:

    perangkat peraturan penamaan beberapa cabang ilmu, seperti kimia, biologi, beserta kumpulan nama yang dihasilkannya; nomenklatur;

Kata-kata di KBBI yang dekat dari nama

Tip: doubleclick kata di atas untuk mencari cepat

[nama] Arti nama di KBBI adalah: kata untuk menyebut atau memanggil orang (tempat, barang, binatang, dan sebagainya). Contoh: nama anjing itu Miki. Lihat arti dan definisi di jagokata.

Database utama KBBI merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (Pusat Bahasa)